Posts

Showing posts from April, 2022

ETS RK A - 2022

Nama: Muhammad Zhafran Musyaffa NRP: 05111940000147 1. Jelaskan macam-macam kebutuhan yang harus digali di dalam membuat perangkat lunak Kebutuhan Fungsional mendeskripsikan kemampuan (fungsi, layanan, atau fitur) dari sistem yang mendukung kebutuhan pengguna, tugas atau aktivitas ketika hendak menggunakan sistem Sistem dapat melakukan proses pendaftaran serta login / logout akun Sistem dapat melakukan proses transaksi barang Sistem dapat menampilkan informasi mengenai barang Sistem dapat menampilkan status pembayaran barang Sistem dapat menampilkan promo barang jika ada Sistem dapat menampilkan posisi dari pengiriman barang Kebutuhan Non Fungsional mendeskripsikan kualitas dari sistem yang dapat mendukung tingkat kepuasan pengguna terhadap sistem. Secara umum kebutuhan non fungsional dibagi menjadi 4 macam yaitu usability, portability, reliability, supportability. Terkait dengan video GoTo berikut merupakan kebutuhan non fungsional yang diperlukan: Usability: menampilkan menu utama se